Senin, 03 Oktober 2011

Konvers, Invers, dan Kontraposisi

Dari pernyataan pq dapat disusun pernyataan-pernyataan implikasi baru yang berbentuk:
a. qp disebut konvers,
b. ~p~q disebut invers,
c. ~q~p disebut kontraposisi.
Ekuivalensi
Beberapa bentuk pernyataan majemuk mempunyai nilai kebenaran yang sama (ekuivalen), di antaranya:
a. pq ≡ ~pq
            ≡ q~p
    pq ≡ ~q~p
b. qp ≡ ~qp
            ≡ p~q
    qp ≡ ~p~q
Dari uraian aljabar logika tersebut dapat disimpulkan bahwa:
           implikasi ≡ kontraposisi
           invers ≡ konvers
Hubungan keempat pernyataan majemuk di atas juga dapat ditulis sebagai berikut.
(i) invers-konvers (pq) ≡ kontraposisi (pq)
(ii) konvers-invers (pq) ≡ kontraposisi (pq)
(iii) invers-invers (pq) ≡ (pq)
(iv) konvers-konvers (pq) ≡ (pq)

Contoh:
Implikasi       : "Jika x = 3 maka x2 = 9".
Invers           : "Jika x 3 maka x2 9".
Konvers       : "Jika x2 = 9 maka x = 3".
Kontraposisi : "Jika x2 9 maka x 3".

Latihan Soal:
Carilah ingkaran dari invers, konvers, dan kontraposisi untuk implikasi pq.  

1 komentar:

  1. pendek sangat lah ne.knape awak tak tuleh lebih panjang siket..??

    BalasHapus